Bantu Jawab: Jelaskan perbedaan antara seni rupa tradisional primitive klasik dan modern. *

Hello jumpa lagi teman-teman di Bantu Jawab, portal informasi untuk siswa Indonesia.

Pada kesempatan kali ini kita mau membantumu yang sedang mencari jawaban atas pertanyaan: Jelaskan perbedaan antara seni rupa tradisional primitive klasik dan modern. *, yuk kita sama-sama cari tahu pembahasannya.

Pertanyaan

Jelaskan perbedaan antara seni rupa tradisional primitive klasik dan modern. *

Jawaban #1 untuk Pertanyaan: Jelaskan perbedaan antara seni rupa tradisional primitive klasik dan modern. *

Jawaban:

Perbedaan primitf dan klasik yaitu:

Primitif adalah kata Prima yang berarti pokok atau hal yang mendasar . Hal ini dapat dilihat dari kesederhanaan bentuk dan warnanya.

sedangkan

klasik adalah yg mengandung pengertian kuno atau zaman dahulu kala. Gaya klasik ini dipengaruhi oleh budaya India melalui agama Hindhu dan Budha. Hal ini dapat dilihat dari bentuk bangunan candi dan patung, seperti Candi Borobudur dan Candi Prambanan.

mohon maaf jika jawaban salah

Jawaban #2 untuk Pertanyaan: Jelaskan perbedaan antara seni rupa tradisional primitive klasik dan modern. *

Jawaban:

-Gaya primitif tidak mengutamakan keindahan dalam pembuatan karya seninya karena hanya berfungsi sebagai pelengkap upacara-upacara/ritual kepercayaan tertentu.contohnya,seni rupa gaya primitif yang dapat ditemui pada lukisan-lukisan yang terdapat di dinding gua dan dinding karang.

-Gaya klasik menampilkan keindahan,kemegahan,kewibawaan,dan kesempurnaan hidup masyarakat pada masa sejarah/zaman kerajaan.contohnya,lukisan karya da vinci dengan picasso dan bangunan-bangunan kastil di eropa.

Jadi gimana? Apa pembahasan tadi cukup membantumu?

Atau kamu malah memiliki jawaban yang berbeda?

By bye…

Baca Juga  Bantu Jawab: Dalam cabang olahraga senam lantai seorang atlet harus disiplin dalam berlatih. Untuk mampu melakuka...

Leave a Comment