Hiii jumpa lagi kawan-kawan di Bantu Jawab, portal informasi untuk siswa Indonesia.
Pada kesempatan kali ini kita mau membantumu yang sedang mencari jawaban atas pertanyaan: Mengapa Kita perlu mensyukuri ikrar sumpah pemuda sbg tonggak terbentuknya persatuan Dan kesatuan, yuk kita sama-sama perhatikan pembahasannya.
Pertanyaan
Mengapa Kita perlu mensyukuri ikrar sumpah pemuda sbg tonggak terbentuknya persatuan Dan kesatuan
Jawaban #1 untuk Pertanyaan: Mengapa Kita perlu mensyukuri ikrar sumpah pemuda sbg tonggak terbentuknya persatuan Dan kesatuan
menurut pendapat saya Mengapa Kita perlu mensyukuri ikrar sumpah pemuda sbg tonggak terbentuknya persatuan Dan kesatuan karena tanpa adanya sumpah pemuda kita tidak akan seperti ini, sumpah pemuda merupakan faktor utama yang menjadikan para pemuda pemudi indonesia agar bersatu dengan semua keanekaragaman. dan kita sebagai generasi muda sudah sepatut nya harus bersyukur dan mengamalkan apa yang ada di dalam ikrar sumpah pemuda tersebut, tanpa ada nya sumpah pemuda negara kita tidak akan seperti sekarang ini
Jawaban #2 untuk Pertanyaan: Mengapa Kita perlu mensyukuri ikrar sumpah pemuda sbg tonggak terbentuknya persatuan Dan kesatuan
Lahirnya ikrar sumpah pemuda menjadikan pemuda pemudi indonesia bersatu untuk mewujudkan kemerdekaan Indonesia. Mereka berasal dari latar belakang yang berbeda, namun mereka bersatu untuk Indonesia. Hal ini memberikan manfaat yang besar bagi bangsa Indonesia, yaitu terciptanya rasa persatuan dan kesatuan. Kita sudah sepantasnya mensyukuri adanya ikrar sumpah pemuda, karena ikrar ini dapat dijadikan teladan dan motivasi bagi bangsa Indonesia (khusunya pemuda pemudi indonesia) agar terus bersatu dan mempertahankan kemerdekaan Indonesia.
Bagaimana? Apa pembahasan di atas bisa membantumu?
Atau kamu malah memiliki jawaban yang lebih baik?
By bye…