Hei hei hei… jumpa lagi teman-teman di Bantu Jawab, portal informasi untuk siswa Indonesia.
Pada tulisan kali ini kita mau membantumu yang sedang mencari jawaban atas pertanyaan: Menjelaskan tahap-tahap pembinaan persatuan bangsa indonesia, yuk kita sama-sama simak pembahasannya.
Pertanyaan
Menjelaskan tahap-tahap pembinaan persatuan bangsa indonesia
Jawaban #1 untuk Pertanyaan: Menjelaskan tahap-tahap pembinaan persatuan bangsa indonesia
Mapel PKN
Tahap pembinaan persatuan
1. Perasaan senasib sepenanggungan
Dengan melihat latarbelakang nasib bangsa yang sama (dijajah negara lain) maka rakyat Indonesia pasti memiliki keinginan untuk terlepas dari itu. Nah, disinilah rasa persatuan itu muncul, karena adanya rasa nasib sepenanggungan
2. Kebangkitan Nasional
Organisasi Budi Utomo yg dibentuk pada 20 Mei 1908 ini merupakan pelopor dari kebangkitan nasional. Dimana rakyat bersatu pada sebuah organisasi. Maka dari itu setelah organisasi ini, banyak organisasi lain yg muncul, semata-mata untuk memupuk rasa persatuan
3. Sumpah Pemuda
Isi dari sumpah pemuda ini menunjukkan bahwa Indonesia satu. Itu menunjukkan persatuan dan kesatuan bangsa. Dan rakyat Indonesia pun tergugah untuk memiliki semangat persatuan dan kesatuan
4. Proklamasi
Dengan pembacaan proklamasi kemerdekaan pada 17 Agustus 1945, persatuan dan kesatuan rakyat terlihat jelas. Dimana mereka sama-sama berkumpul disebuah tempat, mendengar pembacaan teks proklamasi dan menghiraukan para penjajah, semata-mata untuk kemerdekaan Indonesia
Bagaimana? Apa tulisan di atas cukup membantumu?
Atau kamu malah memiliki jawaban yang lebih baik?
By bye…