Hiii jumpa lagi kawan-kawan di Bantu Jawab, portal informasi untuk siswa Indonesia.
Pada artikel kali ini kita mau membantumu yang sedang mencari jawaban atas pertanyaan: puisi tentang sumpah pemuda secara singkat, yuk kita sama-sama simak pembahasannya.
Pertanyaan
puisi tentang sumpah pemuda secara singkat
Jawaban #1 untuk Pertanyaan: puisi tentang sumpah pemuda secara singkat
SUMPAH PEMUDA
Semangat bersatu anak bangsa
Untuk enyahkan penjajah durjana
Menuju Indonesia merdeka
Persatuan modal utama
Agar tegaknya negara Indonesia
Hiduplah Indonesia Raya
Penerus generasi bangsa
Enyahkan kemalasan dan tunakarya
Maju belajar bekerja dan berkarya
Untuk sejahterakan negeri tercinta
Dibumi pertiwi nusantara jaya
Adalah pemuda pendobrak zaman
Jawaban #2 untuk Pertanyaan: puisi tentang sumpah pemuda secara singkat
Sumpah pemuda
Kami putra dan putri Indonesia mengaku berbangsa 1, berbahasa 1, dan tanah air Indonesia
Jadi gimana? Apa tulisan tadi bisa membantumu?
Atau kamu malah memiliki jawaban yang berbeda?
By bye…