Hiii jumpa lagi kawan-kawan di Bantu Jawab, portal informasi untuk pelajar Indonesia.
Pada kesempatan kali ini kita akan membantumu yang sedang mencari jawaban atas pertanyaan: Sebutkan tiga hal yang berpengaruh pada selera makan orang Melayu, yuk kita sama-sama perhatikan pembahasannya.
Pertanyaan
Sebutkan tiga hal yang berpengaruh pada selera makan orang Melayu
Jawaban #1 untuk Pertanyaan: Sebutkan tiga hal yang berpengaruh pada selera makan orang Melayu
Ciri khas dari makanan khas Melayu adalah rasanya yang kuat akan rempah. Masakan khas melayu juga memiliki cita rasa yang kuat dengan rasa yang menggugah selera dan pedas. Selain itu, orang Melayu pesisir banyak menggunakan makanan dari perairan yang bergizi, seperti ikan teri dan ikan air asin lainnya.
Penjelasan:
Terdapat beberapa faktor yang menentukan selera makan pada orang melayu:
- Rasa yang kuat akan rempah. Orang melayu memiliki rempah – rempah yang sangat berlimpah sehingga sudah terbiasa menggunakan banyak rempah pada semua masakannya.
- Rasa pedas. Berbeda dengan orang jawa yang menyukai masakan yang cenderung manis, orang melayu menyukai masakan pedas dari zaman nenek moyangnya.
- Banyak memasak dengan bahan bergizi seperti ikan. Karena kaya akan alam nya, orang melayu terbiasa makan dengan masakan seafood seperti ikan, kepiting, dan udang.
Pelajari lebih lanjut materi tentang contoh selera makan: https://brainly.co.id/tugas/10044263
#BelajarBersamaBrainly
Jadi gimana? Apa penjelasan tadi cukup membantumu?
Atau kamu malah memiliki jawaban yang berbeda?
By bye…