Hello jumpa lagi teman-teman di Bantu Jawab, portal informasi untuk siswa Indonesia.
Pada artikel kali ini kita mau membantumu yang sedang mencari jawaban atas pertanyaan: Tulis Potensi Diri yang dimiliki dan jabarkan atau beri contohnya, yuk kita sama-sama simak pembahasannya.
Pertanyaan
Tulis Potensi Diri yang dimiliki dan jabarkan atau beri contohnya
Jawaban #1 untuk Pertanyaan: Tulis Potensi Diri yang dimiliki dan jabarkan atau beri contohnya
Jawaban:
Potensi berasal dari bahasa Inggris to potent yang artinya keras, atau kuat. Istilah lain potensi dapat disebut kemampuan, kekuatan, kesanggupan, atau daya, baik sudah terwujud atau belum terwujud, tetapi belum optimal.
Manusia diciptakan oleh Tuhan Yang Maha Esa sebagai makhluk paling sempurna di antara makhluk makhluk ciptaan Tuhan lainnya. Manusia dianugerahi cipta, rasa, dan karsa. Ketiga hal tersebut yang disebut potensi dasar.
Dengan daya cipta, manusia mampu menciptakan sesuatu yang bermanfaat bagi kehidupan diri sendiri atau dimanfaatkan oleh orang lain. Melalui perasaan, manusia mampu merasakan atau membedakan mana yang baik atau mana yang buruk. sedangkan dengan karsa, manusia mempunyai kemauan untuk melakukan sesuatu atau tidak melakukan sesuatu.
penjelasan:
follow langsung di follback!
Jawaban #2 untuk Pertanyaan: Tulis Potensi Diri yang dimiliki dan jabarkan atau beri contohnya
Jawaban:
Potensi diri adalah kemampuan yang dimiliki diri sendiri dan dikembangkan dalam sebuah prestasi.
Contoh :
• Berani untuk memperbaiki kesalahan
• Mempunyai kepribadian yang luwes
• Berkomitmen dalam dirinya
• Memiliki sifat percaya diri dan tak mudah menyerah
maaf kalo salah
Bagaimana? Apa penjelasan barusan dapat membantumu?
Atau kamu malah memiliki jawaban yang lebih baik?
Sampai jumpa lagi…